PENYELENGGARAAN AKREDITASI RUMAH SAKIT DENGAN MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN

Rumah Sakit adalah Institusi pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna dengan menyediakan pelayanan rawat inap, rawat jalan, gawat darurat dan pelayanan penunjang lainnya. Dalam penyelenggaraannya, unsur-unsur organisasi rumah sakit saling medukung untuk memberikan pelayanan maksimal yang salah satunya adanya keterlibatan Komite Mutu rumah sakit dalam menjalankan tugas, Read more…

RUMAH SAKIT DALAM FESTIVAL PAWAI ADAT HUT KOTA CURUP KE 143

Memeriahkan hari jadi kota Curup ke 143 tahun 2023, RSUD Kabupaten Rejang Lebong berpartisipasi dengan megikutsertakan perwakilan peserta dalam festival pawai adat berjumlah lebih dari 70 orang peserta dengan menggunakan pakaian adat nusantara dan pakaian uniform kebanggaan tenaga kesehatan dari berbagai profesi. Peserta pawai adat  RSUD Kabupaten Rejang Lebong  sangat Read more…

PEMANFAATAN TEKNOLOGI DALAM PENYAMPAIAN ASPIRASI MELALUI APLIKASI E- LAPOR RSUD KABUPATEN REJANG LEBONG

Upaya pemberdayaan metode pengembangan kegiatan Humas melalui pemanfaatan aplikasi E-LAPOR memerlukan keterlibatan aktif masyarakat serta dukungan dari berbagai pihak. Humas menduduki peran yang sangat penting dalam berbagai fasilitas pelayanan publik sebagai penghubung antara pemberi layanan dan pengguna layanan. Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Rejang lebong sebagai bagian dari Instansi Pemerintah Read more…